create your own banner at mybannermaker.com!
Selamat Datang di Blog Berita Kimia

Sabtu, 29 Januari 2011

Reaksi Antara Aluminiun dengan Bromin

Aluminium (Al) adalah logam aktif seperti yang ditunjukkan pada harga potensial reduksinya dan tidak ditemukan dalam bentuk unsur di alam. Sedangkan bromin (Br) merupakan unsur halogen yang mempunyai warna coklat kemerahan yang berwujud cair pada suhu kamar.

Ikatan ion NaCl dan KBr

Pembentukan senyawa ionik dari atom-atomnya dalam fase gas melibatkan 3 taap yaitu :
1.Pembentukan kation (proses endotermik)
2.Pembentukan anion (proses eksotermik atau endotermik)
3.Pembentukan kristal ionik dari ion-ionnya (proses eksotermik)

Rabu, 12 Januari 2011

Hukum - Hukum Dasar Kimia

1. HUKUM KEKEKALAN MASSA = HUKUM LAVOISIER

“Massa zat-zat sebelum dan sesudah reaksi adalah tetap”.
Contoh:
hidrogen + oksigen → hidrogen oksida
(4g)            (32g)                  (36g)

Senin, 03 Januari 2011

Bahan Bakar Pabrik

Bahan bakar diartikan sebagai bahan yang apabila dibakar dapat meneruskan proses pembakaran tersebut dengan sendirinya, disertai dengan pengeluaran kalor. Bahan bakar dapat berbentuk bahan padat, cair, atau gas yang dapat bereaksi dengan oksigen (udara) secara eksoterm. Panas dari reaksi eksoterm tersebut dapat langsung digunakan untuk pemanasan atau sering juga diubah dulu menjadi bentuk energi lain (biasanya menjadi uap).